Minggu, 15 Februari 2009

CINTA INI TERULANG UNTUK TERSAKITI


"
tak terbayangkan malam ini
mengapa diriku yang lemah
selalu menjadi pelampiasan kesederhanaan nafsu
bagi mereka yang haus
akan kebutaan cinta palsu
yang selalu menjunjungnya
dengan kebohongan dan kemunafikan hidup....
kembalilah sekarang aku yang tersakiti
oleh seorang wanita yang selalu ku damba....
trauma yang selalu aku damba hilang
dari pikiranku kini muncul kembali.....
dan ku rasa sakit dan sakit.
wahai wanita yang punya hati
janganlah kau buat hidup seseorang
menjadi sebuah neraka
di masa cinta sedang ingin menyatu
dan jangan kau buat diriku
menjadi budakmu saat kau membutuhkanya
aku hanya manusia biasa yang hidup apa adanya....
hargailah seseorang
bila dirimu ingin di hargai pula"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar